banner here

Cara menangani Error #1045 - Access denied for user 'root'@'localhost' (using password: NO)

advertise here


Ini kejadian kemarin, saya baru saja install aplikasi desktop dengan database MySQL dan saya juga install XAMPP, ketika saya akses 127.0.0.1 di browser saya untuk mengakses PhpMyAdmin ternyata terjadi error #1045 - Access denied for user 'root'@'localhost' (using password: NO) dan saya search, langsung saya temukan di forum http://stackoverflow.com. Berikut ini langkah - langkah penanganannya :

  1. Cek apakah di PC atau Laptop anda terinstall Skype dan Skypenya running, maka Quit dulu Skypenya karena port yang digunakan Skype dan MySQL di XAMPP itu sama port 80,
  2. Cek apakah ada service MySQL yang lain yang sudah pernah terinstall masih running atau tidak di Task Manager atau Service, dan matikan dulu.
  3. Kalau masih belum bisa dengan dua langkah tersebut, kita rubah Password MySQL dengan cara:
    • Buka Command Prompt, dan arahkan ke folder bin MySQL yang ada di Xampp kemudian tulis script berikut
    • mysql -u root -p
    • Update Password dengan script berikut:
    • UPDATE mysql.user SET Password=PASSWORD('MyNewPass') WHERE User='root';
    • Kemudian rubah file config.inc.php dengan root password yang baru:
    • $cfg['Servers'][$i]['password'] = 'MyNewPass'
  4. Restart XAMPP

Done !! good luck.


Sumber http://stackoverflow.com/questions/16845715/1045-access-denied-for-user-rootlocalhost-using-password-yes


Terima Kasih Sudah Berkunjung di Blog Sederhana Ini ..